Sendiri Tapi Tak Sendiri
Ternyata tak ada yang bisa dipercaya
semuanya bisa berubah seketika
semuanya mengarah tak menentu
sistem tak selalu sama
inilah nyatanya bahwa kita dicipta tak sendiri
tapi merasa sendiri itu ada
Saat tak ada yang bisa dipercaya
sendiri tapi tak sendiri
sepi menahan rasa percaya sendiri
kita mungkin tak sejalan utk smua orang
kita sendiri tapi tak sendiri
menahan segalanya sendiri
tak baik tapi lebih baik
sendiri perlu waktu tapi bukan selalu menyendiri
sendiri tapi tak sendiri
semuanya bisa berubah seketika
semuanya mengarah tak menentu
sistem tak selalu sama
inilah nyatanya bahwa kita dicipta tak sendiri
tapi merasa sendiri itu ada
Saat tak ada yang bisa dipercaya
sendiri tapi tak sendiri
sepi menahan rasa percaya sendiri
kita mungkin tak sejalan utk smua orang
kita sendiri tapi tak sendiri
menahan segalanya sendiri
tak baik tapi lebih baik
sendiri perlu waktu tapi bukan selalu menyendiri
sendiri tapi tak sendiri
Komentar
Posting Komentar